Mengatasi error 0x80070091:The Directory is not empty

folder tidak bisa di hapus
Mengatasi error 0x80070091:The Directory is not empty - Apa jadinya ketika kamu ingin menghapus sebuah folder atau aplikasi. Namun, tiba-tiba ada kesalahan yang mengatakan error 0x80070091:The Directory is not Empty, tentu hal tersebut akan berdampak pada sebagian folder yang lain atau malah semuanya. Kamu tentu tidak mau mendapatkan pengalaman tidak nyaman seperti itu bukan!. Error tersebut bisa terjadi karena banyaknya sub-folder yang sudah kamu buat, sehingga kesalahan tersebut berdampak pada file directory penyimpanan.

file tidak bisa dihapus

Untuk kamu yang sudah mencoba segala macam cara entah itu menggunakan aplikasi iobit unlocker, cmd, ataupun take Ownership tapi masih juga gagal!, kamu tidak usah khawatir karena pada artikel ini kita hanya butuh tool yang sudah tersedia pada Windows

Bekerja dengan File Explorer

Pertama buka File Explorer, selanjutnya klik kanan pada partisi tempat kamu menyimpan folder yang tidak di delete itu lalu klik Properties. Pada tutorial ini saya menggunakan partisi D.

Mengatasi error 0x80070091:The Directory is not empty

Kedua kamu pilih Tab Tools pada kotak yang tersedia kemudian Check now pada bagian Error checking.

Mengatasi error 0x80070091:The Directory is not empty

Ketiga, pada kotak yang muncul kamu ceklis “Automaticallu fix file system errors” kemudian klik Start.

Mengatasi error 0x80070091:The Directory is not empty

Keempat, kamu hanya menunggu sampai proses cek drive sampai ada notifikasi proses selesai. Untuk selanjutnya kamu Close.

Mengatasi error 0x80070091:The Directory is not empty

Tahap terakhir, kamu buka drive D dan coba kamu hapus folder error tadi, dijamin berhasil

Mungkin itu saja cara Mengatasi error 0x80070091:The Directory is not empty, terima kasih 

Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url